Wednesday, March 2, 2016

Fungsi, Kegunaan, dan Kelebihan dan Kekurangan Pita Meter (Alat Pengukur Keliling Pohon)

Fungsi, Kegunaan, dan Kelebihan dan Kekurangan Pita Meter (Alat Pengukur Keliling Pohon)

Contoh Pita Meter



Keterangan Alat Pita Meter


  1. Ialah alat ukur panjang yang bisa digulung bekisar antara 25-100 cm
  2. Menggunakan ukuran mm, cm, m, dan inch
  3. Biasanya terbuat dari plastik atau besi tipis
  4. Kegunaan untuk mengukur keliling pohon (dan objek lainnya)


Penggunaan Pita Meter


  1. Mencari objek (pohon)
  2. Merentangkan pita meter dari satu titik kembali ke titik awal (memutar)
  3. Dengan tinggi sesuai DBH (1,3 m)
  4. Untuk lebih akurat, diperlukan dua orang, dimana satu orang berputar dan satu orang memegang awalan pita meter
  5. Jika data harus diubah ke diameter, maka menggunakan rumus berikut:


Kelebihan Pita Meter


  1. Praktis dan Cepat
  2. Memiliki tingkat ketelitian 0,5 mm
  3. Tidak perlu dikalibrasi
  4. Menghasilkan ukuran cm atau inch (jika diperlukan)

Pita Meter

Kekurangan Pita Meter


  1. Perlu dikonversikan ke diameter (jika diperlukan)
  2. Memiliki daya renggang dan daya muai yang (mungkin) mempengaruhi hasil
  3. Selama mengukur, pita meter terputar/terbalik atau naik-turun
  4. Untuk lebih akurat, diperlukan dua orang


Daftar Pustaka

Pamungkas, Faizin. 2014. Alat ukur pohon. http://faizinrimbawan.blogspot.co.id/2014/12/alat-ukur-pohon.html
Anonim. 2015. Meteran, Fungsi, dan Kegunaannya. http://alatukur.web.id/meteran-fungsi-dan-cara-penggunaanya/

Artikel Terkait

Fungsi, Kegunaan, dan Kelebihan dan Kekurangan Pita Meter (Alat Pengukur Keliling Pohon)
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

1 komentar:

April 24, 2018 at 7:57 PM delete

kegunaan mana ?????????????????????

Reply
avatar

Tambahkan Komentar Anda Untuk Meningkatkan Kualita Blog Ini Dengan Cara : Tidak Spam dan Berkatalah yang Sepantasnya.