Apakah Benar Hewan yang Sangat Bodoh Itu Bernama Kalkun?
Kalkun Sangat Bodoh
"Terkadang mereka meminum air hujan sampai tenggelam" merupakan sebagian kalimat dari versi lengkap ungkapan yakni bahwa kalkun itu saat sudah dijinakan, mereka sudah kehilangan kecerdasan alamiahnya.Ternyata, mereka sangat bodoh sehingga saat mereka merasakan rintik hujan, mereka segera mendongakkan kepalanya, dan membuka mulutnya lebar-lebar, lalu mulut mereka penuh dengan air, dan mereka pun tenggelam.....
Kalkun |
Kalkun Bodoh
Tidak ada kalkun yang sangat bodoh, kalkun yang sudah jinak sering dianggap bodoh, tapi anggapan bahwa mereka tertarik pada hujan itu salah, mereka sebetulnya akan mencari tempat berteduh, atau tidak memperdulikan hujan.Lagipula mata kalkun terletak disamping kepalanya, bukan didepan jadi tidak mungkin mereka mengadah untuk melihat hujan, tetapi mereka menoleh...
Daftar Pustaka
Mason, Paul. 2012. Truth or Busted: The fact or fiction behind animals. Wayland. London
Apakah Benar Hewan yang Sangat Bodoh Itu Bernama Kalkun?
4/
5
Oleh
Sang Kualita
Tambahkan Komentar Anda Untuk Meningkatkan Kualita Blog Ini Dengan Cara : Tidak Spam dan Berkatalah yang Sepantasnya.